BI Tetap Buka Secara Normal Saat Pilkada 2017

Logo Bank Indonesia yang tertera di kantor Bank Indonesia di Jakarta.
Sumber :
  • Reuters/Iqro Rinaldi

VIVA.co.id – Bank Indonesia menyatakan tetap beroperasi secara normal pada gelaran Pemilihan Kepala Daerah, atau Pilkada secara serentak di tujuh Provinsi dan 94 Kota/Kabupaten pada 15 Februari 2017 nanti.

BI Fast Payment, Jawaban untuk Kebutuhan Transaksi Murah

Dikutip dari rilis Departeman Komunikasi Bank Indonesia, pada hari ini, Rabu 8 Februari 2017, BI menyatakan tetap beroperasi secara normal.

Hal itu, sejalan komitmen Bank Indonesia untuk senantiasa melayani kebutuhan masyarakat, khususnya dalam melaksanakan tugasnya di bidang sistem pembayaran.

Cadangan Devisa RI Februari 2022 Naik Tipis, Ini Pendorongnya

"Bank Indonesia mendukung pelaksanaan Pilkada dapat berjalan optimal, dengan memberikan kesempatan bagi Pegawai Bank Indonesia yang memiliki hak pilih untuk menggunakan hak pilihnya pada saat pemungutan suara," jelas rilis tersebut. (asp)

Ilustrasi dolar AS

Utang Luar Negeri Indonesia Turun Jadi US$413,6 Miliar

Angka utang luar negeri tersebut turun dibandingkan dengan bulan sebelumnya yang sebesar US$415,3 miliar.

img_title
VIVA.co.id
15 Maret 2022