Gempa 7,9 SR Guncang Sumbar

Semen Gresik Kaji Ulang Pabrik Indarung

VIVAnews - PT Semen Gresik Tbk (SMGR) akan mengkaji ulang rencana investasi berupa pembangunan pabrik semen Indarung IV di Sumatera Barat. Nilai proyek tersebut sekitar Rp 3,5 triliun.

"Pengkajian yang lalu kan punya masa berlaku. Ada risiko baru yang harus dikaji," kata Direktur Utama Semen Gresik Dwi Soetjipto di kantor Kementerian Negara Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Jalan Merdeka Selatan, Jakarta, Selasa 13 Oktober 2009.

Menurut dia, perseroan sebenarnya telah menyiapkan konstruksi sipil yang relatif lebih aman terhadap bencana alam seperti gempa bumi.

Soetta Jadi Bandara Tersibuk di Asia Tenggara

Namun, dengan adanya bencana, Semen Gresik kemungkinan baru memulai proses pembangunan pabrik pada 2011 setelah dilakukan pengkajian pada 2010. 

Selain itu, dia melanjutkan, manajemen akan mengkaji kembali masalah pendanaan pembangunan pabrik tersebut. Namun, untuk pengkajian tersebut, pihaknya harus memperoleh persetujuan dari pemegang saham.

arinto.wibowo@vivanews.com

Iran Punya Aturan Serangan Baru Untuk Negaranya
Wika Salim

Wika Salim Ungkap Kondisi Terkini Tukul Arwana

Interaksi Tukul Arwana dengan rekan-rekan artis yang ingin membesuk masih dibatasi oleh pihak keluarga.

img_title
VIVA.co.id
18 April 2024