Korea Selatan Lepaskan Tembakan ke Drone Korea Utara

Sumber :
  • REUTERS/Charles Platiau/Files
VIVA.co.id
TKI di Korea Diminta Hentikan Adu Jotos
- Militer Korea Selatan melepaskan tembakan peringatan pada Rabu, 13 Januari 2016,  di dekat sebuah " benda terbang tak dikenal." Penembakan terjadi di area perbatasan dengan Korea Utara.

Respons 'Miring' Ambisi Korea Utara Kirim Bendera ke Bulan

Seorang pejabat militer Korea Selatan mengatakan kepada
Korea Utara Berambisi Tancapkan Bendera di Bulan
Reuters, benda tersebut diduga sebagai pesawat tak berawak, sementara kantor berita Korea Selatan mengatakan, benda itu diduga pesawat tak berawak milik Korea Utara.


Staf pejabat di kepala gabungan Korea Selatan menyampaikan kepada
Reuters,
objek tersebut kembali ke sisi utara perbatasan setelah tembakan peringatan dilepaskan.


Yonhap News Agency
juga melaporkan, pasukan Korea Selatan menembakkan sekitar 20 putaran senapan mesin pesawat tak berawak yang diduga milik Korea Utara itu. Namun pejabat itu menolak mengatakan berapa persisnya jumlah tembakan yang dilontarkan.


Ketegangan antara Korea Utara dan Korea Selatan cenderung meningkat setelah Korea Utara mengabarkan, mereka sukses melakukan uji coba bom hidrogen nuklir di wilayahnya. Aksi Korea Utara itu juga mendapat cercaan dari seluruh dunia. Namun belakangan, sejumlah ahli dan peneliti meragukan klaim Korea Utara itu.

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya