Lewandowski Ingin Aubameyang Bertahan di Dortmund

Pierre-Emerick Aubameyang (kiri) dan Robert Lewandowski.
Sumber :
  • fcbayern.com

VIVA.co.id - Robert Lewandowski berharap Pierre-Emerick Aubameyang bertahan di Borussia Dortmund pada bursa transfer musim panas ini. Menurut pemain Bayern Munich ini, bertahannya Aubameyang bagus untuk Bundesliga.

Senangnya Kylian Mbappe Bawa PSG ke Semifinal Liga Champions

Penampilan impresif pemain asal Gabon ini menjadi alasan utama kenapa Milan ingin memboyongnya. Tercatat di musim 2016/2017, dia dipercaya tampil di 32 laga dan mencetak 31 gol di ajang Bundesliga.

Capaian tersebut membuat Aubameyang menjadi incara beberapa klub Eropa, antara lain Liverpool dan AC Milan. Tak hanya itu, klub asal China juga siap membayar mahal untuk dapatkan jasa Aubameyang.

Ditambah Atletico Madrid, 22 Klub Ini Pastikan Tiket ke Piala Dunia Antarklub 2025

Namun, Dortmund menegaskan bila pemain berusia 28 tahun tersebut tetap bertahan Signal Iduna Park. Lewandowski menyambut gembira bertahannya Aubameyang bersama Dortmund.

"Ini bagus untuk Bundesliga, bahwa dia tetap di Dortmund. Dan itu juga bagus buat kami," kata Lewandowski kepada Sport Bild.

Hasil Liga Champions: Comeback PSG dan Borussia Dortmund, Barcelona dan Atletico Madrid Nangis Darah

"Musim lalu, saat kami mengamankan kejuaraan kami lebih awal, kami kehilangan sedikit ketegangan. Melalui situasi seperti itu di peringkat teratas, Anda secara otomatis mendorong diri Anda sendiri," lanjut eks pemain Dortmund ini.

Winger Manchester United, Jadon Sancho

Man Utd Dapat Rejeki Nomplok Usai Dortmund Picu Klausul Jadon Sancho, Cuan Besar Menanti

Man Utd mengalami keuntungan finansial signifikan setelah Borussia Dortmund memicu pembayaran tambahan untuk Jadon Sancho dengan mencapai babak semifinal Liga Champions.

img_title
VIVA.co.id
19 April 2024