LIVE MATCH: Monaco Perkecil Ketinggalan di Menit 69

Penyerang AS Monaco, Kylian Mbappe
Sumber :
  • Reuters / Ralph Orlowski

VIVA.co.id – AS Monaco untuk sementara mampu membalas ketinggalan dari Juventus melalui gol yang dicetak oleh Kylian Mbappe di menit 69. 2-1 menjadi skor sementara untuk keunggulan Bianconeri.

Kisah Inspiratif Cristiano Ronaldo dari Masa Kecil yang Sulit Menuju Puncak Kejayaan

Bermain di Juventus Stadium, Si Nyonya Tua sebelumnya sudah unggul 2-0 pada babak pertama. Dua gol tersebut dicetak oleh Mario Mandzukic pada menit 33 dan Dani Alves di penghujung babak pertama.

Anda bisa menyimak statistik dan jalannya pertandingan di LIVE MATCH VIVA.co.id.

Paul Pogba Umroh di Bulan Ramadhan, Netizen Salfok pada Sosok Ini

Susunan Pemain:

Juventus: Gianluigi Buffon (GK); Giorgio Chiellini, Andrea Barzagli, Leonardo Bonucci; Dani Alves, Alex Sandro, Miralem Pjanic, Sami Khedira (Claudio Marchisio 10'); Mario Mandzukic, Paulo Dybala (Juan Cuadrado 54'), Gonzalo Higuain.

Kisah Mualaf Paul Pogba, Menemukan Jati Diri dan Kedamaian dalam Islam

AS Monaco: Danijel Subasic (GK); Andrea Raggi, Kamil Glik, Djibril Sidibe, Jemerson; Benjamin Mendy, Joao Moutinho, Tiemoue Bakayoko, Bernardo Silva (Thomas Lemar 69'); Kylian Mbappe, Radamel Falcao.

Sofyan Amrabat membela Manchester United

Tak Dipakai MU, Pemain Ini Malah Jadi Incaran Dua Raksasa Italia Juventus dan AC Milan

Manchester United kemungkinan besar tidak akan mengontrak Sofyan Amrabat musim panas ini setelah masa pinjamannya berakhir, tetapi beberapa raksasa Serie A telah menyatak

img_title
VIVA.co.id
25 Maret 2024