Kegagalan Portugal di Mata Mourinho

Jose Mourinho
Sumber :
  • AP Photo/Marco Vasini

VIVAnews - Winger Portugal Cristiano Ronaldo gagal membawa negaranya ke final Piala Dunia 2010. Portugal gagal setelah ditaklukkan oleh Spanyol dengan skor 1-0 kemarin.

Atas kegagalan Ronaldo cs, pelatih yang berasal dari negara Portugal, Jose Mourinho ikut prihatin. Pelatih yang kini menukangi klub Real Madrid itu menegaskan dirinya tidak akan membebani Ronaldo.

Karena itu, pola yang akan dilakukan di Madrid nanti Mourinho mengatakan tidak akan memberikan semua tanggung jawan kepada satu orang seperti Ronaldo.

"Saya tidak akan membiarkan semua tanggung jawan dipikul oleh Ronaldo," kata Mourinho.

"Di sebuah tim ketika menang, ya semua menang, ketika kalah semua ikut kalah," ujarnya.

"Karena itu, Ronaldo saat ini bisa santai sejenak dan menikmati liburannya," terang Mourinho. (Marca)

Prudential Indonesia Bayarkan Klaim Asuransi 17 Triliun Selama 2023
Pj Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono (Dok. Istimewa)

Pemprov DKI Jakarta Dukung Kerja Sama Proyek MRT Berkonsep TOD dengan Jepang

Pj Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono mengatakan, kerja sama di bidang transportasi dapat diandalkan dalam pertumbuhan investasi pembangunan Jakarta

img_title
VIVA.co.id
25 April 2024