Modern dan Barat

Teknologi untuk anak
Sumber :
  • dok. Corbis

Vlog - Orang Indonesia selalu merasa sesuatu yang modern itu berasal dari luar Indonesia (baca:barat), dan karena tidak mau dibilang kuno, orang-orang mulai mem-barat-kan diri. Demi kata modern inilah budaya latah berkembang.

Orang-orang menganggap bahwa orang modern itu adalah orang yang berpakaian ala barat, menggunakan gadget terbaru, belanja di mall, makan jenis kuliner dari barat, pokoknya segala hal yang berbau tradisional itu kuno, dan saya tidak mau disebut kuno.