Mendapatkan Hosting Gratis untuk Wordpress

Web Hosting
Sumber :

Vlog - Kabar baik bagi teman-teman blogger yang ingin menggunakan WordPress yang di hosting sendiri. Saat ini, Hostinger telah membuka cabang di Indonesia dan menawarkan hosting gratis.

Nama hostingnya sendiri adalah idHostinger. Space yang diberikan hosting ini tidak main-main, yaitu 2GB disertai dengan bandwidth sebesar 100GB. Saya rasa, untuk blogger pemula maupun kelas menengah itu sudah cukup.

Hosting ini juga bisa dipasangkan dengan domain gratis seperti seperti .co.cc atau yang lainnya. Hosting gratis ini sangat mirip dengan 000webhost, namun beda perusahaan yang menjalankannya.