Brexit Diprediksi Beri Pengaruh Positif Bagi Indonesia
Sabtu, 1 Februari 2020 - 22:52 WIB

Sumber :
- VIVAnews/Mohammad Yudha Prasetya
"Tentu (akan ada dampak positif). Justru kita melihat bahwa Inggris yang sekarang sudah lepas dari Eropa, tentu dia harus membangun semua hubungan perdagangannya kembali dengan banyak negara. Karena sebelumnya mereka kan dalam satu kesatuan dengan Uni Eropa," kata Agus.
"Jadi hal ini tentu merupakan peluang bagi indonesia, ataupun negara-negara yang selama ini secara konvensional berdagang dengan Uni Eropa. Jadi, ini harus disambut baik oleh Indonesia," ujarnya.
Baca Juga :