Pengacara Kondang Ini Angkat Bicara soal Buzzer dan AFC

Hotman Paris
Sumber :
  • Andrew Tito/VIVA.

VIVA – Sudah menjadi rahasia umum, bahwa kita tidak bisa langsung percaya dengan apa yang ada di dunia internet, termasuk media sosial.

Makin Panas, Hotman Paris Tantang Rocky Gerung Adu Jotos di Ring Tinju

Sebab, kini medsos bukan hanya dijadikan sebagai wadah untuk bersosialisasi saja, namun juga media tempat berbisnis. Ketatnya persaingan, membuat ada beberapa orang yang memanfaatkan hal tersebut dengan menjadi buzzer.

Kehadiran mereka bak pisau bermata dua, bisa menguntungkan apabila dimanfaatkan dengan tetap, namun dianggap meresahkan karena ada yang sengaja menggiring opini warganet untuk menjatuhkan produk tertentu.

Dikompori Agar Debat Lawan Hotman Paris, Rocky Gerung: Cincin Beliau Lebih Berkilau dari Otaknya

Hal itu juga menjadi sorotan pengacara kondang, Hotman Paris Nasution. Ia mengatakan, bahwa penggunaan buzzer untuk menjatuhkan citra kompetitor bisnis dianggap sebagai aksi pelanggaran hukum.

“Bagi orang-orang yang suka fitnah, hati-hati loh bisa kena Undang-Undang ITE. Hentikan itu atau masuk penjara,” ujarnya, dikutip Selasa 19 Januari 2021.

Song Joong Ki Berperan Sebagai Karakter Ini di Queen of Tears

Hotman menjelaskan, belakangan ini ada produk kesehatan yang sedang terkena serangan buzzer, yakni AFC Indonesia. Ia mengaku tidak terima, sebab selama ini menjadi konsumen setia produk tersebut.

Kepala Unit Laboratorium Digital Forensik Direktorat Tindak Pidana Siber Bareskrim Polri, Kompol Fian Yunus juga mengatakan hal yang sama.

"Tidak diperbolehkan," tuturnya.

Selain melancarkan kampanye negatif, para pemilik usaha juga tidak diizinkan mencuri desain promosi milik kompetitor.

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya