Kemenangan Diprediksi Selimuti Saham Asia

Bursa saham di Seoul
Sumber :
  • REUTERS/ Lee Jae-Won
VIVA.co.id -
Bursa Asia Pasifik Tertekan Dinamika Pilpres AS
Pasar saham di kawasan Asia diprediksi akan dibuka menguat pada perdagangan Rabu 11 Februari 2015. Kemenangan bursa Wall Street akan mendongkrak kinerja bursa Asia. Tapi, turunnya harga minyak mungkin akan menahan keuntungan saham, menurut analis dari media
CNBC
Mengekor Wallstreet, Bursa Asia Dibuka Melemah
.
Saham di Bursa-bursa Asia Rabu ini Dibuka Melemah

Dari Australia, indeks S&P ASX 200 dibuka cukup variatif pagi ini, dengan fokus menaguk keuntungan. Saham Commonwealth Bank of Australia tergelincir 0,2 persen. Saham Domino's Pizza dan perusahaan propert Stockland naik masing-masing 15,6 dan 2,2 persen.


Bursa saham Jepang ditutup karena hari libur nasional.


Dini hari tadi, bursa Amerika Serikat meraih kemenangan. Indeks Dow Jones Industrial Average ditutup naik 139,5 poin atau 0,79 persen di level 17.868,76. Sementara, panel S&P 500 juga membukukan kenaikan sebesar 21,85 poin atau 1,07 persen di level 2.068,59. Sementara Nasdaq, meningkat 61,63 poin atau 1,30 persen ke level 4.787,64. 


Baca juga:



Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya