Jokowi Luapkan Kekesalahan kepada Ratusan Kepala Daerah
Kamis, 4 Agustus 2016 - 11:32 WIB

Sumber :
- ANTARA FOTO/Widodo S Jusuf
, tapi harganya naik. Lebaran justru naik. Tapi di negara lain, pasti banyak great sale
. Tidak habis pikir saya," ungkapnya.
Maka dari itu, memperkuat sinergi antara pemerintah pusat, pemerintah daerah, dan otoritas moneter mutlak harus dilakukan. Intinya, ditegaskan Jokowi, bagaimana menjaga pertumbuhan ekonomi, tanpa melupakan perkembangan inflasi daerah.
Baca Juga :
Halaman Selanjutnya
"2018, kami targetkan 3,5 persen. Bapak dan ibu bisa melakukan ini. Apabila inflasi bisa ditekan di bawah dua, pertumbuhan ekonomi lima persen, rakyat punya uang dan bisa belanja mudah," ujarnya.