Teguh Anantawikrama Berharap UMKM Bangkit Lewat Aplikasi Ini

 Ketua Umum Gerakan Nasional UMKM Bangkit Teguh Anantawikrama
Sumber :
  • Instagram @teguhtatong

VIVA – Wakil Kepala Badan Ristek Kadin Indonesia Teguh Anantawikrama, menyampaikan bahwa Kadin mengapresiasi apa yang dilakukan start up yang meluncurkan Aplikasi Tlusure. Aplikasi ini muncul mengikuti perkembangan yang ada.

Menjadi Tulang Punggung Pengembangan Usaha Ultra Mikro Indonesia, PNM Ikuti 57th APEC SMEWG

"Sebuah upaya berani dan cerdas melihat kesempitan menjadi kesempatan, Tlusure melihat bahwa terjadi perubahan cara manusia berinteraksi dan bepergian,” ucap Teguh dalam keterangannya, Kamis 27 Januari 2022.

Teguh Anantawikrama

Photo :
  • Istimewa
Ninja Xpress: Pengiriman Paket Melonjak 20 Persen saat Ramadhan 2024

Teguh menjelaskan, Tlusure membuat pengguna dapat melihat apakah sebuah lokasi dalam keadaan crowded atau tidak dan memenuhi standart CHSE atau tidak. Harapannya ini akan menimbulkan rasa aman pengguna untuk bepergian, mengingat kita harus beradaptasi terhadap Pandemi yang belum juga usai.

"Dengan adanya fitur penambahan lokasi oleh pengguna ini akan sangat membantu sekali bagi UMKM utk bisa memperkenalkan lokasinya pada para pengguna. Saya sebagai ketua Umum Gerakan Nasional UMKM Bangkit tentu sangat menyambut baik hal ini dan sangat Berharap ini menjadi salah satu tools untuk kebangkitan UMKM kita,” ucap Teguh.

BRI Cetak Laba Rp 15,98 Triliun di Kuartal I-2024, Penyaluran Kredit Tembus Rp 1.308 Triliun

Sedang kan sebagai Wakil Kepala Badan Ristek, Teguh mendorong para developer untuk terus dapat melahirkan platform yang membantu para pelaku UMKM menjadi semakin efisien.

Ilustrasi penembakan.

Polisi Ditemukan Tewas di Mampang Jaksel dengan Luka Tembak di Kepala

Seorang anggota polisi ditemukan tewas dengan luka tembak di kepala di kawasan Mampang Prapatan, Jakarta Selatan pada Kamis 25 April 2024

img_title
VIVA.co.id
26 April 2024