Susi Pudjiastuti Mohon Doa Agar Pilot hingga Penumpang Pesawat Susi Air di Nduga Selamat

Pesawat milik Susi Air/Ilustrasi.
Pesawat milik Susi Air/Ilustrasi.
Sumber :
  • Veros Afif/Sumenep

Pihak Susi Air juga telah menjalankan kondisi emergency di internal perusahaan, dengan mengirimkan pesawat lainnya untuk melakukan pengecekan posisi pesawat hingga kemudian ditemukan dalam kondisi telah terbakar di runway.