Infografik: Dampak Sosial Ekonomi Dana Desa

Pemberdayaan BUMDes Wisata Desa Pujon Kidul di Malang
Sumber :
  • VIVA/Muhamad Solihin

VIVA – Presiden Joko Widodo memerintahkan agar 20 persen dana desa bisa dicairkan pada awal tahun, atau Januari 2018. Metode pencairan dana desa tahun ini pun diubah. 

UU Desa Disahkan, Para Kades Rayakan dengan Joget Dangdut di Depan Gedung DPR RI

Awalnya, metode pencairannya adalah 60 persen pada April dan 40 persen sisanya Agustus. Tapi kini, 20 persen dicairkan pada Januari, sehingga April dan Agustus masing-masing 40 persen. Pada 2018, dana desa yang dianggarkan Rp60 triliun.

"Itu kan Presiden minta supaya cash for work bisa jalan secepatnya. Januari yang 20 persen sehingga tidak ada alasan Januari tidak ada aktivitas karena tidak ada uang," ujar Menteri Keuangan, Sri Mulyani Indrawati, di Istana Negara, Jakarta, Rabu 3 Januari 2018.

Cak Imin Mau Naikin Dana Desa Rp5 Miliar: Masyarakat Tak Lagi Tertarik jadi Urbanisasi

Dikutip dari situs resmi Kantor Staf Presiden, ksp.go.id, selama tiga tahun pemerintahan Joko Widodo-Jusuf Kalla, distribusi dana desa terus disempurnakan. Tidak hanya itu, dikembangkan juga penguatan kelembagaan desa, serta keterbukaan pengelolaan anggarannya.

Berikut, infografik jumlah dana desa dalam tiga tahun terakhir, serta dampak sosial ekonominya bagi masyarakat.

Gibran Janji Bakal Naikkan Anggaran Dana Desa

Menteri Dalam Negeri RI Tito Karnavian

Mendagri Tito: Perangkat dan Kepala Desa Tidak Dapat THR

Mendagri) Tito Karnavian menyebut perangkat dan kepala desa tidak akan mendapatkan Tunjangan Hari Raya (THR) karena bukan ASN

img_title
VIVA.co.id
15 Maret 2024