Video: Malaysia Deportasi 179 Migran Indonesia Bermasalah

Ilustrasi pekerja migran Indonesia saat baru pulang dari luar negeri.
Sumber :
  • ANTARA/Ismar Patrizki

VIVA – Malaysia kembali mendeportasi pekerja migran Indonesia pada Rabu 27 Mei 2020 dini hari melalui pos lintas batas negara terpadu di Entikong, Kalimantan Barat. Sebanyak 179 pekerja migran Indonesia bermasalah yang dipulangkan tersebut, berasal dari 12 provinsi.

Nikita Mirzani Sebut Lolly Pulang ke Indonesia karena Dideportasi

Mereka yang dipulangkan langsung di rapid test sesuai protokol COVID-19 untuk mencegah adanya penyebaran virus corona.

“179 warga negara Indonesia yang dideportasi dari negara malaysia, pengawalan dilakukan anggota unit lantas polsek entikong menuju perbatasan. dan dilakukan pengawalan sampai ke shelter dinas sosial provinsi Kalimantan Barat," ujar Kapolsek Entikong, AKP Kombo dalam wawancara dengan tvOne.

Ogah Bayar Denda, Bule Prancis Acungkan Jari Tengah dan Mau Tunjukkan Kemaluannya ke Petugas

Baca Juga: Raffia Arshad Jadi Hakim Berjilbab Pertama di Inggris

Perlu diketahui, sejak Januari hingga Mei 2020 jumlah WNI bermasalah yang dideportasi dan repatriasi dari Malaysia 1791 orang.  

Aniaya Warga Indonesia di Bali, Bule Amerika Dideportasi


 

Aksi pria Imigran Irak bernama Salwan Momika membakar Al Quran di Swedia

Pembakar Al Quran Salwan Momika Ditangkap di Norwegia, Bakal Dideportasi ke Swedia

Salwan Momika, seorang pengungsi Irak di Swedia yang memicu kemarahan internasional dengan berulang kali menodai dan membakar Al-Qur'an kembali menjadi sorotan publik.

img_title
VIVA.co.id
5 April 2024