Hina Orang Mati Bunuh Diri, Logan Paul Dikecam Dunia

Ilustrasi youtuber.
Sumber :
  • VIVA/Twitter

VIVA – Video Blogger Logan Paul asal Amerika Serikat menuai kecaman dunia usai mengunggah 'leluconnya' soal para korban di hutan 'bunuh diri' Jepang di kawasan Gunung Fuji.

Meli Joker Tewas Bunuh Diri Sambil Live di Instagram, Psikolog Soroti Hal Ini

Dalam video yang sempat diunggah di jejaring sosial Youtube, lelaki asal Amerika Serikat ini dianggap telah melecehkan mereka yang mati di Hutan Aokigahara Jepang.

Seperti dilansir dalam laman straittimes, video yang diunggah Logan Paul di Youtube dan kemudian dihapus itu, ia sempat menertawai ketika menemukan sosok mayat tergantung di hutan Aokigahara dan kemudian memfilmkannya.

Terpopuler: 3 Penyanyi Muslim Suka Lagu Rohani sampai Fakta Meli Joker

Atas itulah, ia pun dikecam dunia. Ribuan pengguna jejaring sosial menyerbu akunnya dan memaksa Logan akhirnya meminta maaf secara terbuka.

Selebgram Meli Joker Bunuh Diri, Pemuda Indonesia Disebut Rentan Alami Gangguan Mental

Kecaman demi kecaman pun mengalir untuk Logan Paul atas videonya. Permintaan maafnya pun tak menuai simpati dari pengguna internet.

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya