Cek Bantuan Pemprov DKI, Anies Bertolak ke Palu

Gubernur DKI Anies Baswedan.
Sumber :
  • VIVA/Eduward Ambarita

VIVA – Gubernur DKI Jakarta, Anies Rasyid Baswedan, pagi tadi bertolak ke Palu, Sulawesi Tengah, Jumat 14 2019. Kunjungan ini untuk meninjau langsung bantuan yang diberikan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta untuk korban gempa bumi dan tsunami di daerah tersebut. 

JK Ogah Komentari Wacana Anies Maju Pilgub Jakarta

"Melihat bantuan dari Pemprov, bantuan hibah yang bencana," ujar Kepala Biro Kepala Daerah dan Kerjasama Luar Negeri ( KDH-KHL) DKI Jakarta, Muhammad Mawardi.

Dia menyebutkan, bantuan Pemrov DKI yang diberikan untuk korban musibah gempa yang menyebabkan tsunami berupa uang, tapi tak dirinci secara persis untuk jumlah nominal uangnya tersebut. 

Pakar Sebut Kehadiran Anies di KPU Tunjukkan Komitmen Prinsip Bernegara dan Berdemokrasi

"Bantuan keuangan kalau enggak salah  yang tahu persis Karo Tapem (Kepala Biro Tata Pemerintah DKI) yang tahu," katanya. 

Kunjungan mantan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan ini hanya satu hari saja. Sabtu, 5 Juni 2019 sudah kembali ke Ibu Kota. (ren)

Ramalan Prabowo "PKB akan Hadir Kembali" Segera Terwujud, Menurut Pengamat
Cawapres sekaligus Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar alias Cak Imin

Pilpres Berakhir, Cak Imin Sebut Timnas Amin Akan Dibubarkan Besok Pagi di Rumah Anies

Cak Imin menjelaskan bahwa pembubaran Timnas Amin akan dilakukan di rumah Anies Baswedan, Lebak Bulus, Jakarta Selatan.

img_title
VIVA.co.id
25 April 2024