Banjir di Depan Balai Kartini, Macet Kian Parah

Macet Akibat Hujan di Jakarta
Sumber :
  • VIVAnews/Nurcholis Anhari Lubis
VIVAnews
Hari Kedua Pasca-Libur Lebaran, Kualitas Udara di Jakarta Terburuk Kelima di Dunia
- Kemacetan parah akibat genangan hujan malam ini terjadi di Jalan Gatot Subroto menuju Cawang, Jakarta. Tidak hanya di jalan arteri, kemacetan juga terjadi di ruas Tol Dalam Kota akibat hujan deras yang mengguyur.

Terpopuler: Netizen Serang Wasit Nasrullo Kabirov, Ivar Jenner Sebut Qatar Badut

Hingga pukul 20.20 WIB, lalu lintas dari kawasan Slipi menuju Pancoran masih mengalami kemacetan panjang akibat genangan air setinggi 40 cm di depan Balai Kartini. Kemacetan juga melanda kawasan layang Grogol mengarah ke Tomang.
Jadwal Mobil SIM Keliling DKI Jakarta, Bandung, Bogor, Bekasi Rabu 17 April 2024


Sementara itu sebagian kawasan Serpong dan sekitarnya hingga kini masih diguyur hujan. Pengguna jalan diminta berhati-hati karena jarak pandang yang terbatas.


Hujan angin di tol lingkar luar arah BSD membuat jarak pandang hanya sekitar 20-50 meter. Pengguna jalan diminta untuk menjaga jarak aman. (ren)


Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya