4 Mobil Tabrakan Beruntun di Tol Jagorawi, Lalu Lintas Tersendat

Kecelakaan 3 mobil di KM 8 Tol Jagorawi
Sumber :
  • Twitter TMC Polda Metro Jaya
VIVAnews
Remaja yang Viral Keroyok Pelajar SMP di Makassar Ditangkap, Ada 5 Pelaku Masih Dibawah Umur
- Kecelakaan lalu lintas terjadi di ruas Tol Jagorawi tepatnya di KM 29 arah Jakarta, Minggu 9 Maret 2014. Kecelakaan tersebut melibatkan empat kendaraan. Petugas memastikan tidak ada korban jiwa dalaam peristiwa itu, namun lalu lintas di lokasi kejadian tersendat.

Rapikan Kabel Fiber Optik Semrawut di Tangsel, Ini 5 Titik yang jadi Sorotan Pemkot

Rudi, salah satu petugas Jasa Marga, mengatakan kejadian ini terjadi pada pukul 19.00 WIB. Hingga saat ini masih dalam penanganan petugas kepolisian.
Eks Sespri Sekjen Ungkap BAP KPK Bocor ke Pejabat Kementan


"Ada empat mobil yang mengalami kecelakaan beruntun yakni dua mobil Avanza, satu mobil Toyota Yaris dan Innova. Kondisi mobil tidak begitu parah karena bisa diderak ke bahu jalan," ujar Rudi saat dihubungi
VIVAnews
.


Rudi menjelaskan, saat kecelakaan itu terjadi para pengendara sulit melintas. Sebab mobil yang mengalami kecelakaan berada di tengah-tengah jalan.


Sementara itu, puluhan pendukung The Jakmania melakukan perusakan metro mini B 7546 di depan Gedung BRI Jalan Sudirman, Jakarta Pusat. Saat ini masih dalam penanganan petugas kepolisian.


Informasi dari twitter Traffic Management Center Polda Metro Jaya, peristiwa itu terjadi sekitar pukul 19.10 WIB. Tiga puluh menit setelah kejadian itu berlangssung petugas akhirnya mengamankan salah satu pelaku perusakan metro mini.
Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya