Wiranto Terjengkang Setelah Diserang oleh Orang Tak Dikenal

Penyerangan Wiranto
Sumber :
  • VLIX

VIVA – Menteri Politik Hukum dan Keamanan, Wiranto selamat dari penyerangan orang tak dikenal di alun-alun Kecamatan Menes, Kabupaten Pandeglang, Provinsi Banten, Kamis 10 Oktober 2019.

Wiranto Sebut Hadi Tjahjanto Sosok Tepat Jadi Menko Polhukam, Paham Anatomi Ancaman

Dalam video amatir yang beredar, terlihat jelas pelaku berusaha menyerang Wiranto yang berada dekat mobilnya. Pelaku menyerang dengan membawa gunting.

Pelaku mengayunkan gunting ke arah Wiranto. Selain menyerang Wiranto, ajudan pribadi dan Kepala Polsek Menes juga menjadi sasaran.

Wiranto: Saya Sebagai Pembina TKN, Bersaksi Tak Ada Agenda Apalagi Rencanakan Kecurangan

Pelaku langsung diringkus polisi dan pengawal Wiranto. Dalam kondisi menegangkan itu, Wiranto dievakuasi ke dalam mobil dan mobil langsung tancap gas dari lokasi.

Wiranto ke Kecamatan Menes untuk berkunjung ke Universitas Mathla'ul Anwar untuk menghadiri peresmian gedung kampus tersebut. Kepala Polsek Menes dikabarkan terluka akibat penyerangan itu.

Usai Nyekar ke Makam Orangtua, Prabowo Sempat Temui Wiranto dan Sampaikan Hal Ini

Bagi yang ingin melihat video detik-detik Wiranto diserang, sila lihat di tautan VLIX berikut:

Presiden Jokowi bersama Menteri Bermalam di IKN Nusantara

Momen Wiranto dan AHY Ikut Bermalam di IKN Nusantara Bareng Jokowi

Presiden Joko Widodo dan Wiranto bermalam di Kawasan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara, Kabupaten Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur pada Kamis malam, 29 Februari 2024.

img_title
VIVA.co.id
1 Maret 2024