Gempa 5,3 SR Guncang Sulut Hingga Mindanao Filipina

Gempa Sulawesi Utara
Sumber :
  • BMKG

VIVA – Gempa bumi kembali terjadi. Gempa bumi dengan parameter sementara dengan kekuatan 5,3 SR ini terjadi Rabu 20 Mei 2020 pukul 19:45:08 WIB dengan Lintang 5.19 LU, Bujur 126.33 BT, kedalaman 70 Km, 137 km Barat Laut Melonguane- Sulawesi Utara. Gempa juga dirasakan di Mindanao, Filipina.

Lebih Rendah dari Vietnam dan Filipina, Ekonomi Indonesia Diramal IMF Tumbuh Cuma 5 Persen

Meski gempa ini tidak berpotensi menimbulkan Tsunami, namun menurut informasi dari Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika atau BMKG menerangkan bahwa gempa terjadi  dengan keterangan 137 km Barat Laut MELONGUANE-SULUT, 198 km Timur Laut TAHUNA-KEP.SANGIHE-SULUT, 292 km Timur Laut ONDONG-KEP.SITARO-SULUT, 444 km Timur Laut MANADO-SULUT dan 2508 km Timur Laut JAKARTA-INDONESIA. 

"Hati-hati terhadap gempa bumi susulan yang mungkin terjadi," tulis saran BMKG.

Gempa di Taiwan, 18 Orang Masih Hilang
Presiden Joko Widodo (Jokowi)

Jokowi Resmikan 147 Bangunan yang Direhabilitasi Pasca Gempa di Sulawesi Barat

Presiden Joko Widodo (Jokowi) meresmikan 147 bangunan infrastruktur pasca dilanda bencana gempa di Provinsi Sulawesi Barat pada Selasa, 23 April 2024. Diketahui, gempa me

img_title
VIVA.co.id
23 April 2024