Update COVID-19 Nasional 22 Oktober: Kasus Positif Tambah 760

Pasien COVID-19 di Halmahera. (Foto ilustrasi).
Sumber :
  • Irfan/VIVA.

VIVA - Kurva kasus COVID-19 di Tanah Air hingga hari ini, Jumat, 22 Oktober 2021, masih memperlihatkan kenaikan. Meskipun jumlah kasus harian sembuh juga terus memperlihatkan adanya penambahan.

Kapten Vincent Kena Flu Singapura Sampai Bernanah: Lebih Sengsara dari COVID!

Para pasien COVID-19 mengikuti upacara peringatan Hari Kemerdekaan RI.

Photo :
  • VIVA/Fajar Sodiq

Data Satuan Tugas Penanganan COVID-19 mencatat kasus positif harian per hari ini tercatat bertambah sebanyak 760 kasus, sehingga totalnya secara keseluruhan menjadi 4.238.594 kasus.

KPK Cecar Fadel Muhammad soal Dugaan Kasus Korupsi APD di Kemenkes RI

Sembuh 1.231 Orang

Sementara untuk jumlah kasus harian sembuh per hari ini bertambah sebanyak 1.231 orang. Dengan demikian, total sementara pasien sembuh dari COVID-19 sejauh ini sudah mencapai 4.080.351 orang.

Cerita Anne Avantie Bangkrut, Temukan Kebahagiaan di Tempat Tak Terduga

Meninggal 33 Orang

Kemudian, untuk kasus pasien COVID-19 yang meninggal, per hari ini telah bertambah sebanyak 33 orang. Dengan penambahan tersebut, maka total sementara pasien meninggal seluruhnya menjadi 143.153 orang.

Baca juga: KAI Izinkan Anak di Bawah 12 Tahun Naik Kereta Api, Ini Syaratnya

Sejumlah pasien COVID-19 yang terkategori ringan alias orang tanpa gejala (OTG) bersenam pagi di kompleks karantina terpusat yang disediakan oleh Pemerintah Kota Solo di gedung SDN Cemara 2, Kamis, 15 Juli 2021.

Photo :
  • VIVA/Fajar Sodiq

Selain itu, hingga saat ini seluruh kasus suspek yang dipantau oleh pemerintah yakni sebanyak 6.556 orang.

Kemudian, jumlah penambahan kasus harian yang didapatkan dari hasil tracing melalui pemeriksaan yakni sebanyak 250.740 spesimen.

Spesimen tersebut diketahui di-tracing dengan metode real time polymerase chain reaction (PCR) dan tes cepat molekuler (TCM).

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya