Oknum TNI yang Todong Pistol di Tol Jagorawi Ditahan di Puspomad
Senin, 26 September 2022 - 23:03 WIB

Sumber :
- Tangkapan layar video
"Sejak tanggal 21 September 2022," ujarnya.
Dia juga menambahkan bahwa dalam rangka pemeriksaan, RS akan ditahan selama 20 hari.Â
Baca Juga :
Sebelumnya, video seorang oknum TNI menodongkan senjata pada seorang pengemudi di Tol Jagorawi. Aksinya tersebut kemudian viral di media sosial.