Fakta-fakta Pertemuan Lukas Enembe-Jenderal Tito di Rumah Kepala BIN

Mendagri M. Tito Karnavian bersama Gubernur Papua, Lukas Enembe,
Mendagri M. Tito Karnavian bersama Gubernur Papua, Lukas Enembe,
Sumber :
  • VIVA/Aman Hasibuan

"Namun begitu rencana tersebut gagal, lantaran Paulus Waterpauw tidak mendapatkan dukungan partai politik," ujarnya 

Stefanus Roy menambahkan parpol saat itu menginginkan Lukas Enembe dan Klemen Tinal melanjutkan kepemimpinan Papua pada periode tahun 2018-2023. 

Setelah lebih dari setahun kursi wakil gubernur Papua kosong sepeninggal Klemen Tinal yang wafat pada 21 Mei 2021, kursi Wagub Papua kembali memanas. 

Ketua Badan Pemenangan Pemilu Partai Demokrat, Andi Arief bahkan mengungkap kursi panas Wagub Papua menjadi dalih penetapan tersangka Lukas Enembe. Andi menyebut Enembe tersangka setelah dia menolak kursi Wakil Gubernur Papua diisi orang pilihan Presiden Jokowi.

"Pak Prof @mohmahfudmd kami terus bantu KPK selama murni penegakan hukum. Meski, ancaman pada Pak LE dan calon wakil Gubernur Yunus Wonda muncul setelah Pak LE tolak Jendral Waterpau usulan Pak Jokowi, karena Waterpau tak dapat dukungan partai meski maunya Presiden Jokowi," kata Andi dalam akun twitternya, Jumat 23 September 2022.

2. Dipaksa Berpasangan dengan Paulus Waterpauw

Aktivis HAM asal Papua, Natalius Pigai

Aktivis HAM asal Papua, Natalius Pigai

Photo :
  • Youtube Fadli Zon
Halaman Selanjutnya
img_title