Live Streaming: Suasana Kepulangan Tamu KTT G20 di Bandara Ngurah Rai

Bandara I Gusti Ngurah Rai Bali.
Sumber :
  • VIVA.co.id/ Maha Liarosh (Bali)

VIVA Nasional – Pertemuan puncak Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G20 yang digelar di Bali, Indonesia, pada 15-16 November 2022 telah selesai. 

Melayat ke Rumah Duka Putu Satria, Menhub Budi Karya Janji Percepat Pembenahan STIP

Presiden Joko Widodo resmi menutup perhelatan pertemuan puncak KTT G20, hari ini. Palu presidensi pun diserahkan kepada India sebagai tuan rumah pada 2023 mendatang. "Dengan berakhirnya presidensi G20 Indonesia secara resmi saya menyerahkan tampuk kepemimpinan ke India selaku presidensi G20 2023," ujar Jokowi di Nusa Dua, Bali, Rabu, 16 November 2022.

Setelah penutupan, para kepala negara dan delegasi KTT G20 pun mulai kembali ke negara masing-masing melalui Bandara Ngurah Rai, Bali. 

Pria di Bali Lakukan Aksi Tak Senonoh saat Ngibing Joged Bumbung

Simak siaran langsung suasana kepulangan tamu KTT G20 di bawah ini: 

Guru Besar FH Undiknas: Forum Air Dunia Berdampak Positif untuk Masyarakat Bali

 
 

Toyota Kijang Innova EV Shuttle di Bali

Pertama di Dunia, Toyota Kijang Innova Listrik Resmi Mengaspal di Bali

Autograph Collection mengandeng PT Toyota Motor Manufacturing Indonesia menghadirkan Toyota Kijang Innova EV Shuttle pertama di dunia. Innova EV siap mengaspal di Bali..

img_title
VIVA.co.id
9 Mei 2024