Penampakan Tom Lembong saat Ditahan Kejagung, Tangan Diborgol-Pakai Rompi Pink

Thomas Trikasih Lembong (TTL) saat ditangkap Kejaksaan Agung
Sumber :
  • VIVA.co.id/Foe Peace Simbolon

Jakarta, VIVA – Thomas Trikasih Lembong (TTL), mantan Menteri Perdagangan (Mendag) periode 2015, resmi jadi tahanan Kejaksaan Agung. Penahanan Tom Lembong itu terkait kasus dugaan korupsi kegiatan impor gula kristal mentah (GKM) pada Kementerian Perdagangan (Kemendag) periode 2015-2016.

Pembunuh Satu Keluarga di Kediri Ternyata Adik Korban, Alasannya Karena Tak Dipinjami Uang

Saat ditahan, Tom Lembong memakai rompi berwarna merah muda dan dibawa ke rumah tahanan cabang Salemba Kejagung. Tom mengenakan polo shirt warna biru dongker dan terlihat masih bisa tersenyum saat diangkut ke tahanan. 

Photo :
  • VIVA.co.id/Foe Peace Simbolon
Aipda Ucok yang Bunuh Ibunya Pakai Gas Melon Jadi Tersangka, Punya Riwayat Gangguan Jiwa

Untuk diketahui, Kejaksaan Agung (Kejagung) RI kembali menetapkan tersangka baru dalam kasus korupsi pada kegiatan importasi gula PT. SMIP tahun 2020 sampai 2023.

Adapun tersangka baru dalam kasus korupsi impor gula itu yakni mantan Menteri Perdagangan RI Thomas Trikasih Lembong alias TTL.

Usai Pemilu 2019, Pemberantasan Korupsi di Indonesia 'Melempem'

"Pada hari ini Selasa 29 Oktober 2024 Penyidik pada Jampidsus menetapkan status saksi terhadap dua orang menjadi tersangka karena telah memenuhi alat bukti bahwa yang bersangkutan telah melakukan tindak pidana korupsi," ujar Direktur Penyidikan Jaksa Agung Muda Pidana Khusus, Abdul Qohar kepada wartawan di Kejagung RI, Selasa 29 Oktober 2024.

Wali Kota Semarang Hevearita Gunaryanti Rahayu Penuhi Panggilan KPK.

Wali Kota Semarang Mbak Ita Ajukan Praperadilan, KPK Siap Hadapi: Kami Sudah Sesuai Aturan

Wali Kota Semarang Mbak Ita yang juga politikus PDIP itu mengajukan gugatan terkait keabsahan status tersangkanya.

img_title
VIVA.co.id
7 Desember 2024