Nias Diguncang Gempa 5,6 SR

Ilustrasi gempa bumi
Sumber :
  • iStock

VIVA.co.id - Gempa dengan kekuatan 5,6 skala ritcher terjadi Pulau Nias Utara , Sumatera Utara, Selasa, 27 Januari 2015. Gempa tersebut tak berpotensi tsunami.

Informasi dari Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) menyatakan, gempa terjadi di kedalaman 10 Km itu terjadi pada pukul 07.53 WIB.

Meski tak berpotensi tsunami, namun gempa sempat dirasakan kuat selama lima detik oleh masyarakat. Saat gempa itu terjadi, masyarakat dilaporkan berhamburan ke luar rumah.

Hingga saat ini belum ada laporan kerusakan bagunan dan korban jiwa dalam peristiwa tersebut.

Pemerintah Indonesia Bersimpati atas Gempa Myanmar


Baca juga:

Gempa 6 SR Guncang Filipina Selatan, 3 Terluka
 Warga dievakuasi dari hotel setelah gempa berkekuatan 6.4 SR mengguncang Kumamoto yang terletak di sebelah selatan Tokyo, 14 April 2016.

Gempa Susulan Melanda Jepang, Warga Mengungsi

"Gempa masih berlanjut, sampai sekarang belum normal," kata dia..

img_title
VIVA.co.id
15 April 2016