Usai Nepal, Gempa Guncang Maluku Utara

nepal kembali diguncang gempa
Sumber :
  • REUTERS/Athit Perawongmetha
VIVA.co.id
Dua Gempa Guncang Indonesia Timur
- Gempa berkekuatan di atas 5 Skala Richter (SR) mengguncang wilayah timur Indonesia beberapa jam usai gempa berkekuatan 7,1 SR mengguncang Nepal.

Takut Tsunami, Ribuan Warga Halmahera Tidur di Pengungsian

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) dalam situs resmirnya menyebutkan, gempa terjadi di wilayah Maluku Utara.
Maluku Diguncang Gempa 5,0 SR


Gempa di Malut berkekuatan 5,0 terjadi sekitar pukul 07.01.56 WIB, Rabu 13 Mei 2015.


BMKG menyebutkan, lokasi gempa berada sekitar 139 kilometer barat laut Halmahera.


Pusat gempa cukup dangkal, yakni berada pada kedalaman 10 kilometer. BMKG menyatakan, gempa ini, tidak memicu terjadi gelombang tsunami.


(mus)

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya