-
VIVA.co.id – Judi adalah permainan adu nasib yang bisa menguntungkan dan bisa juga merugikan. Selain itu, judi juga bisa membuat pemainnya kecanduan, terutama untuk mereka yang ingin cepat kaya tanpa perlu kerja keras.
Permainan judi memang terlihat mudah, cukup duduk manis dan mengandalkan sedikit keberuntungan, maka uang pun di dapat dengan mudah. Tapi kenyataan, permainan judi harus pandai memutar otak agar bisa menang.
Di dunia ini, ada beberapa orang yang tercatat sebagai dewa judi, yaitu mereka yang benar-benar menguasai permainan judi. Bahkan, mereka mampu membuat kerugian yang besar bagi pengusaha perjudian. Siapa saja mereka?