Hanya Imbangi Palestina, Taiwan Sudah Sombong ke Indonesia

Skuat Timnas Indonesia U-23
Sumber :
  • PSSI.org

VIVA – Taiwan sudah banyak bicara jelang menghadapi Timnas Indonesia U-23 di babak penyisihan Grup cabang olahraga sepakbola Asian Games 2018. Mereka optimistis bisa meraih kemenangan kontra Garuda Muda. 

Timnas Indonesia U-24 Kena Jebakan 'Parkir Bus' Taiwan

Padahal mereka hanya bisa menahan imbang Palestina di laga perdana, Jumat 10 Agustus 2018. Kedua tim mengakhiri laga dengan skor 0-0. 

Bagi pelatih Taiwan, Wushung Pen hasil ini menjadi modal berharga menghadapi Indonesia di laga kedua. Laga tersebut akan dihelat pada Minggu, 12 Agustus 2018 mendatang. 

Timnas Indonesia U-24 Lawan Taiwan, Pesta Gol Lagi?

"Strategi bertahan kami berjalan dengan baik di lapangan. Hasil ini membuat kami lebih percaya diri laga selanjutnya. Kami harus memperbaiki lagi lini serang. Komunikasi disetiap lini juga penting ditingkatkan," kata Wushung Pen, kepada wartawan di Stadion Patriot.

"Kami belum melihat Indonesia bermain seperti apa. Namun kami lebih fokus ke tim sendiri. Kami akan memberikan 100 persen kemampuan kami di laga tersebut," tutupnya.

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia U-24 di Asian Games dan PSM Makassar di Piala AFC

Timnas U-23 sendiri adalah lawan yang tidak bisa dianggap enteng. Tampil di depan pendukung sendiri membuat Garuda Muda berpeluang besar untuk mengalahkan Taiwan di laga perdana. 

Tunggal putra Indonesia Jonatan Christie juara BAC 2024

Kisah Inspiratif Jonatan Christie, Atlet Bulutangkis yang Bangun Masjid dari Dana Bonus Asian Games

Jonatan Christie sang juara badminton Indonesia tidak hanya memukau publik dengan kelincahannya di lapangan. Ia pun menginspirasi banyak orang dengan kisah dermawannya.

img_title
VIVA.co.id
16 April 2024