Tagar Azab Ikut Rayakan Kekalahan Mengenaskan Timnas Jerman

Pemain Timnas Jerman protes atas larangan ban kapten One Love oleh FIFA
Pemain Timnas Jerman protes atas larangan ban kapten One Love oleh FIFA
Sumber :
  • AP Photo/Eugene Hoshiko

VIVA Bola – Timnas Jerman kalah di laga perdana Piala Dunia 2022. Mereka secara mengejutkan dihantam Jepang 1-2.

Hasil yang lalu menjadi buah bibir di publik, termasuk dunia maya, khususnya twitter. Namun uniknya, berbarengan dengan kekalahan tersebut malah muncul tagar #azab di daftar trending topic.

Sejak Rabu malam 23 November 2022, tagar tersebut sudah mencuat. Bahkan hingga Kamis siang juga masih tetap bertahan.

Lalu apa hubungannya dengan Timnas Jerman?

Timnas Jerman

Timnas Jerman

Photo :
  • Twitter @id_ramal

Rupanya banyak netizen yang mencuitkan kata tersebut sebagai reaksi atas kekalahan Jerman.

Pertama ada yang menghubungkan dengan aksi Antonio Ruediger saat melawan Jepang, karena dianggap seperti meremehkan.

Halaman Selanjutnya
img_title