LIVE STREAMING: Gresik United & Sriwijaya FC Berbagi Gol di Babak I

Pemain Persegres Gresik United merayakan gol
Sumber :
  • Ligaindonesia.co.id

VIVAbola - Tuan rumah Gresik United bermain imbang 1-1 dengan tamunya Sriwijaya FC pada babak pertama lanjutan pertandingan Liga Super Indonesia (ISL) di Stadion Tri Dharma, Jumat 1 Maret 2013.

Pada laga yang disiarkan ini, Gresik langsung menekan pertahanan Sriwijaya sejak peluit dibunyikan. Serangan demi serangan terus dibangun Shohei Matsunaga dan kawan-kawan.

Pada menit 9, Gresik berhasil membuka keunggulan melalui gol Riski Novriansyah. Ia memanfaatkan umpan akurat playmaker Gustavo Chena.

Sriwijaya tak tinggal diam. Ponaryo Astaman dan kawan-kawan coba menekan balik pertahanan Gresik.

Sriwijaya FC Bantai PS TNI di Jakabaring

Usaha ini tak sia-sia karena Tantan berhasil menyamakan kedudukan pada menit 31. Ia memanfaatkan umpan tarik Boakay Eddie Foday dari sisi kiri.

Skor menjadi imbang 1-1 dan kedudukan ini bertahan hingga babak pertama usai.

Susunan Pemain
Gresik:
Hery Prasetyo, April Hadi, Sasa Zecevic, Park Chul-Hyung, Khabib Syukron, Siswanto, Gustavo Chena, Ahmad Sembiring Usman, Shohei Matsunaga, Aldo Barreto, Riski Novriansyah

Sriwijaya: Rivki Mokodompit, Mahyadi Panggabean, Abdul Rahman, Dodok Anang Zuanto, Taufiq Kasrun, Rizky Ramdani Lestaluhu, Imanuel Padwa, Ponaryo Astaman, Tantan, Hilton Moreira, Boakay Eddie Foday (one)

Pelatih anyar Persipura Jayapura, Liestiadi.

Kalah dari PSM, Pelatih Gresik United Amuk Wasit

"Bagaimana sepakbola kita maju kalau wasit kerap blunder," ujarnya.

img_title
VIVA.co.id
8 Agustus 2016