Cuma 4 Jam Barcelona Nikmati Puncak Klasemen LaLiga

Pemain belakang Barcelona, Gerard Pique
Sumber :
  • Reuters / Christian Hartmann

VIVA.co.id – Real Madrid dan Barcelona bersaing ketat dalam perburuan gelar LaLiga. Kini, Barca terpaut satu poin dari Madrid yang ada di puncak klasemen LaLiga.

Legenda Real Madrid Paco Gento Tutup Usia

Sebenarnya, Barca sempat mengambil alih pimpinan klasemen sementara LaLiga. Itu setelah mereka menang atas Atletico Madrid dengan skor 2-1.

Barca saat itu unggul dua angka atas Madrid. Tapi, mereka cuma bisa menikmati puncak klasemen selama empat jam.

10 Pemain Barcelona Bakal Ditendang, Banyak Nama Bintang

Sebab, Madrid berhasil menang dalam drama lima gol di El Madrigal. Kemenangan 3-2 membuat Madrid kembali memimpin dengan koleksi 54 poin.

Posisi Madrid sebenarnya lebih diuntungkan ketimbang Barca. Mereka masih mengantongi satu laga tabungan, yaitu melawan Celta Vigo.

Kecolongan dari Villarreal, Real Madrid Tertinggal di Babak I

Jika berhasil menang atas Vigo, maka Madrid bisa semakin menjauh. Los Blancos bisa meninggalkan Barca hingga empat poin. (one)

Barcelona saat menghadapi Athletic Bilbao

Barcelona Kembali ke Jalan yang Benar, Terbiasa Cetak 4 Gol

Barcelona kini mulai menyamankan posisinya di papan atas klasemen sementara LaLiga. Mereka telah mengemas 51 poin.

img_title
VIVA.co.id
14 Maret 2022