Mantan Pelatih PSS Sleman Seto Nurdiantoro Nyaleg

Pelatih PSS Sleman, Seto Nurdiantoro
Sumber :
  • VIVA/Cahyo Edi

VIVA Bola – Eks Pelatih PSS SlemanSeto Nurdiantoro memutuskan untuk terjun ke dunia politik. Seto saat ini telah bergabung dengan Partai NasDem dan diusung menjadi bacaleg DPR RI.

Wakil Ketua Bidang Pemilu DPW NasDem DIY Aulia Reza membenarkan kabar jika Seto telah resmi bergabung dengan partai yang dipimpin oleh Surya Paloh ini.

"Yang bersangkutan (Seto) sudah bersedia maju (untuk menjadi bacaleg Partai NasDem Dapil DIY)," ucap Aulia di KPU DIY, Kamis 11 Mei 2023.

Presiden PKS: Kami Belum Dapat Pasangan Ajukan Hak Angket

Pelatih PSS Sleman, Seto Nurdiantoro

Photo :
  • pssleman.id

Hobi Lari, Politisi Golkar Misbakhun Capai Finis di London Marathon 2024

Aulia menuturkan jika Seto telah menandatangani pakta integritas untuk maju sebagai bacaleg Partai NasDem. Aulia membeberkan jika Seto akan maju di Dapil DIY.
Surya Paloh: Hak Angket Sudah tidak Up to Date Lagi Untuk Kondisional Hari Ini


"Sudah menandatangani pakta integritas dengan Partai NasDem. Dapilnya DIY tetapi yang lebih mengetahui pencalonannya DPP. Karena yang mengurus pencalonan DPR RI dari pusat," terang Seto.

Seto sendiri sebenarnya bukanlah sosok yang asing bagi DPW Partai NasDem DIY. Sang mertua yaitu Subardi saat ini menjabat sebagai Ketua DPW Partai NasDem DIY dan juga menjadi anggota DPR RI dari Dapil DIY.

Cak Imin di DPP PKB usai Gelar Rapat Tertutup Tanggapi Putusan MK

Hak Angket Makin Gelap, Cak Imin Sebut PKB Berkeinginan Tetap Berjalan

Hak angket DPR RI tentang Pemilu 2024, hingga saat ini masih belum menemui titik terang. Namun, hak angket dinilai cara untuk memperbaiki pelaksanaan pemilu ke depannya.

img_title
VIVA.co.id
23 April 2024