23 Lokasi Pengamatan Gerhana Bulan Total Se-Indonesia

Persiapan Melihat Gerhana Bulan Total
Sumber :
  • ANTARA FOTO/Septianda Perdana

VIVA – Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika atau BMKG menyediakan 23 lokasi untuk pengamatan Gerhana Bulan Total di berbagai daerah di Indonesia. 

Deretan Fenomena Bulan Purnama Tahun Ini

Titik pengamatan yang disediakan BMKG tersebar dari Aceh sampai Papua. 23 titik pengamatan BMKG ini mengambil lokasi di kantor stasiun geofisika daerah, Sekolah Tinggi Meteorologi Klimatologi Geofisika dan Badan dan Balai Besar MKG Wilayah BMKG. 

Berikut daftar lengkap 23 titik pengamatan Gerhana Bulan Total BMKG, dikutip Rabu 31 Januari 2018:

Jam Berapa Gerhana Bulan Sebagian Bisa Dilihat di Indonesia Hari Ini?

1. Stasiun Geofisika Mata Ie Banda Aceh di Area Gedung TDMRC, Aceh. 
2. Bawil I Medan dan Stasiun Geofisika Tuntungan Medan di halaman Kantor Stageof Tuntungan
3. Stasiun Geofisika Padang Panjang di Area Jam Gadang, Bukittinggi
4. Stasiun Geofisika Kepahiyang, Bengkulu di Halaman Kantor. 
5. Stasiun Geofisika Tangerang di Masjid Raya Al-A'zhom Kota Tangerang
6. BMKG Pusat di Dermaga Hati Taman Impian Jaya Ancol Jakarta
7. Stasiun Geofisika Bandung di Halaman kantor
8. Stasiun Geofisika Yogyakarta di Halaman kantor
9. Stasiun Geofisika Karangkates di Halaman Masdjid Al Ikhlas Karangkates, Jawa Timur
10. Bawil III Denpasar di Rooftop kantor Balai III. 
11. Stasiun Geofisika Mataram di Masjid Raya Hubbul Wathan Islamic Center Mataram
12. Stasiun Geofisika Waingapu di  Halaman Kantor. 
13. Stasiun Geofisika Kupang di Halaman Mesjid Nurul Hidayah, Kupang
14. Stasiun Geofisika Gowa di Halaman Kantor kantor
15. Bawil IV Makassar di Anjungan Pantai Losari Makassar
16. Stasiun Geofisika Palu di Halaman Kantor. 
17. Stasiun Geofisika Manado di Halaman Kantor
18. Stasiun Geofisika Ternate di Halaman Kantor
19. Stasiun Geofisika Ambon di Area Patung Christina Martha Tiahahu, Ambon
20. Stasiun Geofisika Angkasa Jayapura di Halaman Kantor. 
21. STMKG di Roof top Lab Geofisika STMKG, Pondok Betung, Tangerang Selatan
22. Bawil II Ciputat di Pantai Anyer
23. Stasiun Geofisika Sorong Papua Barat di halaman kantor.

ilustrasi Gerhana Matahari Sebagian

2 Gerhana di Ramadhan 2024 Tanda Datangnya Imam Mahdi? Ini Kata Buya Yahya

Farahhati Mumtahana, seorang peneliti dari Pusat Riset Antariksa di Organisasi Riset Penerbangan dan Antariksa BRIN, mengungkapkan bahwa di bulan Ramadhan ada 2 Gerhana

img_title
VIVA.co.id
18 Maret 2024