Tagar #TolakAhokPegangBUMN Menggema di Twitter

Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok.
Sumber :
  • IG BasukiBTP

VIVA – Mantan Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok menjadi perbincangan hangat di masyarakat gara-gara akan masuk menjadi petinggi di salah satu perusahaan BUMN.

Pakar Sebut Fakta Mengejutkan soal BBM Pertalite

Terlebih, kabar berhembus kencang jika Ahok akan menjadi petinggi PT Pertamina (Persero). Tidak dapat dipungkiri bahwa pesona Ahok masih menjadi magnet untuk dibahas.

Beberapa pihak meragukan kualitas Ahok memimpin BUMN energi. Ahok dinilai tak memiliki pengalaman di sektor energi.

Ada yang Berubah dari Pertalite di Papan Harga SPBU

Ada yang menerima, ada pula menolak. Bahkan, pada Sabtu pagi, 16 November 2019, muncul tagar #TolakAhokPegangBUMN di media sosial Twitter sebagai bentuk perlawanan warganet.

Berikut cuitan warganet di Twitter yang mendukung #TolakAhokPegangBUMN, yang dirangkum VIVA.

Sean Gelael dan Tim WRT 31 Paling Terdepan, Raih Posisi 1 di Imola
Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya