Sebaiknya Jangan Lakukan Operasi Plastik di Musim Panas?

Ilustrasi wanita bercermin.
Sumber :
  • Pixabay/Claudioscot

VIVA – Menjamurnya klinik operasi plastik bukan lagi hal yang istimewa. Banyak pula yang rela ke Korea untuk melakukan operasi plastik, tepatnya di Gangnam. Biaya mahal seakan bukan menjadi masalah untuk mendapatkan hasil yang terbaik.

Awas, Olahraga Berlebih Bisa Ancam Nyawa

Dari ribuan operasi plastik di sana, hasilnya memang harus diacungi jempol. Terlepas dari opini pribadi atas boleh atau tidaknya operasi plastik, hasil operasi plastik mampu mengubah penampilan seseorang dan membawa pengaruh yang berbeda dalam kehidupan pribadinya. 

Banyak desas-desus yang menyebutkan bahwa melakukan operasi plastik sebaiknya di musim dingin daripada musim panas. Negara Korea memang memiliki empat musim, yaitu musim dingin, semi, panas, dan gugur.

5 Khasiat Hebat Bawang Merah, Obati Jerawat hingga Cegah Kanker

Masalah waktu dan musim ternyata banyak menuai pertimbangan untuk melakukan operasi plastik. Namun, daripada mempertimbangkan musim yang paling tepat, ada faktor lain yang lebih penting ketika menjalani operasi plastik, yaitu perawatannya.

BACA SELENGKAPNYA

Jangan Salah, Udara Dingin Juga Menyehatkan
T-ara Hyomin.

Lima Artis Korea Ini Mengaku Pernah Operasi Plastik

Demi merombak wajah agar lebih sempurna.

img_title
VIVA.co.id
7 Desember 2018