Bau Mulut Ternyata Bisa Jadi Tanda Disfungsi Ereksi

Ilustrasi pria/laki-laki.
Sumber :
  • Pixabay/pexels

VIVA – Penyakit bisa datang kapan saja tanpa kita tahu gejala awalnya. Kamu tidak harus datang ke peramal atau main kartu Tarot untuk tahu penyakit yang bakal Kamu derita di masa depan.

Tanpa Disadari Kebiasaan Ini Bikin Pria Disfungsi Ereksi Sampai Susah Orgasme

Tentu saja cara paling tepat adalah melakukan cek kesehatan secara menyeluruh. Namun, dikutip dari time.com, Kamu bisa mengandalkan naluri atau kelima indera Kamu untuk meramalkan penyakit Kamu.

Tanpa Kamu sadari, ada beberapa penyakit dimulai dari perubahan fisik ringan yang Kamu anggap bukan sebuah masalah. Tetapi jika Kamu jeli, dan tahu gejala apa yang harus diwaspadai, Kamu bisa mendeteksi penyakit sejak dini.

Terpopuler: Tips Ampuh Atasi Bau Mulut Hingga Larangan Beli Baju Lebaran di 10 Hari Ramadhan

Salah satunya adalah napas bau, kemungkinan menandakan disfungsi ereksi. Ya, napas bau naga adalah tanda-tanda penyakit gusi, tetapi juga bisa terkait dengan disfungsi ereksi.

Peneliti Turki menemukan bahwa di antara pria berusia antara 30 dan 40 tahun yang menderita penyakit gusi parah, ternyata lebih dari tiga kali lipat mengalami masalah ereksi dibandingkan pria dengan gusi yang sehat.

6 Tips Ampuh Mengatasi Bau Mulut saat Berpuasa

Berikut 6 gejala aneh yang bisa jadi mengindikasikan penyakit serius lainnya.

BACA SELENGKAPNYA

(je)

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya