Seram, Kebiasaan Menggigit Kuku Bisa Bikin Kecacatan Organ

Ilustrasi gigit kuku
Sumber :
  • Pixabay/Pexel

VIVA – Menggigit kuku merupakan salah satu kebiasaan yang sering dilakukan oleh banyak orang. Bahkan, mungkin Geng Sehat juga termasuk yang sering melakukannya. Meski bagi beberapa orang kebiasaan ini bisa sangat mengasyikkan, ternyata ada konsekuensi kesehatan tertentu yang bisa dialami akibat melakukannya lho, Gengs. Wah, kira-kira apa saja konsekuensi yang dimaksud? Yuk, simak selengkapnya berikut ini!
 
1. Dapat menyebabkan infeksi kulit yang parah

8 Cara Merawat Kuku Agar Sehat dan Kuat, No 7 Harus Dihindari

Seorang dermatologi asal New York, Debra Jaliman, MD., mengatakan bahwa kebiasaan mengigit kuku bisa meningkatkan risiko terjadinya infeksi kulit di bagian bawah kuku akibat bakteri. Infeksi yang umum terjadi adalah paronychia, yang dapat menyebabkan kuku menjadi kemerahan, bengkak, dan penuh nanah.
 
2. Menyebabkan radang sendi atau cacat permanen

Menurut David Katz, MD., Direktur Pusat Penelitian Pencegahan dari Universitas Yale, jika paronychia atau infeksi bakteri lain terjadi semakin parah, maka bisa memicu terjadinya infeksi pada sendi di bagian tangan, yang disebut dengan septic arthritis.

Suka Menggigit Kuku? Awas Ada Dampak Buruknya

Septic arthritis termasuk dalam infeksi sendi yang sulit disembuhkan dan memerlukan pembedahan. Dalam kondisi parah, septic arthritis juga dapat menyebar ke bagian tubuh lain yang akhirnya menyebabkan infeksi sistemik. Infeksi sistemik ini bisa menyebabkan kecacatan organ dalam tubuh hingga mengancam keselamatan diri.

BACA SELENGKAPNYA

Alasan di Balik Suka Menggigit Kuku dan Cara Menghentikannya
Ilustrasi menggigit kuku, sakit gigi

6 Bahaya Kebiasaan Menggigit Kuku, Kurang-kurangin Deh!

Tahukah kamu bahwa di balik kebiasaan yang mungkin tampak sepele ini terdapat potensi bahaya yang sebaiknya tidak diabaikan? Ini Bahaya Kebiasaan Menggigit Kuku

img_title
VIVA.co.id
12 Agustus 2023