5 Fakta Menarik Wasabi yang Sudah Dimakan Sejak Sebelum Masehi

wasabi
wasabi
Sumber :
  • freepik/wirestock

VIVA Kuliner – Wasabi kerap dijumpai sebagai pendamping sushi. Hanya dengan satu gigitan, pasta berwarna hijau ini akan menyengat rongga hidung dengan panasnya yang membakar dalam beberapa detik. 

Namun rasa pedas yang dihasilkan wasabi berbeda dengan cabai. Maka dari itu, menyingkirkan rasa menyengat wasabi tak bisa dengan segelas air. 

Rupanya pasta panas ini telah ada selama ratusan tahun dan menjadi populer secara global. Selain sushi, wasabi kerap menjadi pelengkap untuk makanan lain seperti mash potato, soba, dan ochazuke. 

wasabi di atas sushi

wasabi di atas sushi

Photo :
  • cottonbro/pexels

Wasabi berasal dari tanaman asli Jepang dan termasuk suku kubis-kubisan. Di alam bebas, wasabi hanya tumbuh liar di daerah beriklim sejuk, di lembar pinggiran sungai atau tengah air bersih yang mengalir perlahan. 

Masih ada fakta menarik lain dari wasabi yang barangkali kamu belum ketahui. Dilansir dari The Fact Site, berikut 5 fakta tentang wasabi. 

Digunakan untuk menghindari keracunan makanan

Halaman Selanjutnya
img_title