Kapan Spons Pencuci Piring Harus Diganti?

Ilustrasi spons cuci piring.
Sumber :
  • Pixabay/Jarmoluk

VIVA.co.id – Barangkali masih kita temui mereka yang kerap menggunakan spons yang sudah usang untuk mencuci peralatan dapur. Padahal, spons yang usang tidak memiliki kekuatan untuk membersihkan kotoran seperti saat pertama kali digunakan. Artinya, spons tersebut harus segera diganti.

Spons Pencuci Piring Bisa Sebabkan Keracunan, Kolera hingga Kelenjar Tiroid, Kok Bisa?

Lantas, kapan sebaiknya mengganti spons lama dengan yang baru?

Yosianto Cahyadi Marwita, Brand Manager Home Care Division, PT 3M Indonesia mengatakan, penggantian spons tergantung pada pemakaiannya. Artinya, bisa berbeda-beda pada setiap orang.

Berawal dari Kerja Cuci Piring, Christian Sugiono Kini Jadi Pebisnis Hebat

"Lama penggantian tergantung pada pemakaian," kata Yosianto kepada VIVA.co.id melalui surat elektronik, Rabu, 3 Oktober 2017.

Sebaiknya, saran dia, ganti spons cuci piring bila sudah mulai rusak. Spons harus diganti jika sudah tidak mampu membersihkan peralatan dapur secara maksimal.

Jadi Pelayan Restoran, Cinta Kuya Kantongi Gaji Dua Digit di Amerika

"Disarankan mengganti sabut spons bila dirasa sudah tidak layak pakai. Misalnya sudah terkelupas atau robek, atau sudah tidak bisa membersihkan secara optimal seperti pada saat kondisi masih baru," ujarnya.

Bawang Putih

Tips Simpan Bawang Biar Awet, Masak Sahur dan Buka Puasa Jadi Sat Set

Food preparation atau menyiapkan bahan makanan menjadi jalan keluar yang paling pas. Terutama untuk bumbu-bumbu dapur seperti bawang yang menjadi bumbu dasar masakan

img_title
VIVA.co.id
15 Maret 2024