KSAD Alihkan Komando Yonzikon 11/DW dari Pusziad ke Kodam Jayakarta

VIVA Militer : KSAD pimpin Alih Kodal Yonzikon 11/DW dari Pusziad ke Kodam Jaya
Sumber :
  • Dispen TNI AD

VIVA – Kepala Staf TNI Angkatan Darat (KSAD) Jenderal TNI Andika Perkasa hari ini mempimpin acara Pengalihan Komando Satuan Batalyon Zeni Konstruksi (Yonzikon) 11/Durdhaga Wighra dari Pusat Zeni TNI Angkatan Darat (Pusziad) ke Kodam Jaya/Jayakarta.

Top Trending: Sosok Jenderal Bintang 1 Termuda TNI, Kowad Cantik Pernah Tugas di Lebanon

Upacara Alih Komando yang dilakukan di Lantai Dasar Gedung E Markas Besar Angkatan Darat (Mabesad), Jakarta Pusat itu berjalan dengan hikmat. 

Disaksikan langsung oleh Jenderal TNI Andika Perkasa dan sejumlah Perwira Tinggi TNI AD lainya, Kapusziad Mayor Jenderal TNI Mohammad Munib menyerahkan secara simbolis Panji Satuan Batalyon Zeni Konstruksi kepada Panglima Kodam Jaya, Mayor Jenderal TNI Dudung Abdurachman.

Kolonel Bayu Telah Resmi Lantik Raja Aibon Jadi Kesatria Tanah Wali, Dandim Purwakarta

VIVA Militer : KSAD pimpin Alih Kodal Yonzikon 11/DW dari Pusziad ke Kodam Jaya"Jadi saat ini Batalyon Zeni Konstruksi (Yonzikon) 11/DW berada di bawah komando Kodam Jayakarta," kata Kapuspenad Brigjen TNI Nefra Firdaus kepada VIVA Militer, Jum'at, 23 Oktober 2020.

Sehingga kini, Kodam Jayakarta sudah memiliki Batalyon Zeni Konstruksi untuk mendukung operasionalnya di bawah pimpinan Pangdam Jaya, Mayjen TNI Dudung Abdurachman.

Israel Bombardir Rafah, Puluhan Warga Gaza Tewas

Baca juga : Asing Jangan Coba-coba Serang Indonesia, TNI Punya Kemampuan Ini

VIVA Militer: Prajurit Kopasgat TNI AU evakuasi korban banjir dan longsor Luwu

Helikopter Carakal TNI AU Dikerahkan Evakuasi Korban Banjir dan Tanah Longsor Kabupaten Luwu

Helikopter TNI AU itu diterjunkan untuk mengevakuasi ratusan orang dari tiga desa terisolir dampak banjir dan tanah longsor yang terjadi di Kabupaten Luwu

img_title
VIVA.co.id
8 Mei 2024