Viral Aksi Juru Parkir, dan Harga Mobil Xpander di Papua

Juru parkir berusaha melindungi mobil yang diparkir dari razia Dishub
Sumber :
  • Tangkapan layar

VIVA –Berbagai informasi tayang di VIVA Otomotif, Kamis 28 Januari 2021. Beberapa di antaranya menjadi sorotan pembaca. Mulai dari viral video aksi juru parkir di media sosial, serta harga untuk menebus mobil Mitsubishi Xpander dan Pajero Sport di tanah Papua. Berikut daftar lengkapnya:

1. Aksi Juru Parkir Lindungi Mobil Jadi Sorotan di Media Sosial

Photo :
  • Tangkapan layar

Selain membantu pengemudi untuk memarkir kendaraan, juru parkir juga mengawasi semua mobil yang ada di area tersebut, memastikan aman dari tindak kejahatan. Bahkan, ada juga yang rela pasang badan melindungi kendaraan konsumen yang diparkir dari razia petugas, seperti yang ada dalam video di tautan ini.

2. Polri Kerahkan Mobil Canggih untuk Mengawal Ridwan Kamil

Photo :
  • Instagram @prosignal_indonesia

Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil resmi mengganti mobil dinasnya yang masih memakai mesin konvensional, dengan Hyundai Ioniq. Keistimewaan dari kendaraan ini adalah digerakkan oleh energi listrik. Ada dua unit Ioniq yang diserahkan oleh Hyundai Indonesia ke Pemerintah Provinsi Jabar, dan satu unit Hyundai Kona EV (Electric Vehicle). Baca informasi selengkapnya di tautan ini.

3. Beli Mobil Xpander dan Pajero Sport di Papua, Segini Harganya

Photo :
  • Dok: MMKSI
Isuzu Pamer Teaser V-Cross Facelift, Meluncur Sebentar Lagi

Masyarakat di Papua kini tak perlu kesulitan lagi ketika hendak membeli mobil baru. Sebab, merek Mitsubishi baru saja meresmikan diler pertamanya di Kota Jayapura. Adanya diler baru itu, bisa dimanfaatkan oleh masyarakat untuk membeli kendaraan baru. Selain itu saat mencari sukucadang, atau ketika harus melakukan perawatan berkala maupun perbaikan dari mobilnya. Baca informasi selengkapnya di tautan ini.

Mobil SIM Keliling

Jadwal SIM Keliling Jakarta, Bogor, Bekasi, Bandung Kamis 25 April 2024

Polda Metro Jaya pada hari ini Kamis 25 April 2024 menyediakan mobil SIM Keliling yang tersebar di lima lokasi. Dilansir dari Korlantas Polri mobil pertama ada di wilayah

img_title
VIVA.co.id
25 April 2024