Mobil Google Maps Terperosok, dan Lima Ulah Tukang Parkir

Mobil Google Maps terperosok ke sawah.
Sumber :
  • Instagram @agoez_bandz4

VIVA – Ada beberapa berita yang tayang di VIVA Otomotif pada Kamis 27 Mei 2021, dan banyak dibaca hingga jadi terpopuler. Seperti mobil Google Maps terperosok, serta lima ulah tukang parkir. Berikut daftar lengkapnya:

Mobil Ini Laku 100 Ribu Unit dalam 3 Bulan

1. Mobil Google Maps Terperosok ke Sawah

Photo :
  • Instagram @agoez_bandz4

Sesuai Harapan Netizen, Motor Aerox Langsung Terbakar Usai Digeber-geber Knalpotnya saat Takbiran

Mobil yang digunakan Google Maps untuk memetakan jalan terperosok ke sawah yang ada di Jawa Tengah, dan jadi bahan lelucon warganet. Simak selengkapnya di tautan ini.

2. Ini Lima Ulah Tukang Parkir yang Dikeluhkan Warganet

Kia Bakal Luncurkan Banyak Mobil Listrik Baru, Salah Satunya Carens

Photo :
  • U-Report

Profesi sebagai tukang parkir baru-baru ini jadi sorotan di media sosial. Ada lima ulah mereka yang kerap menuai keluhan, dan detailnya bisa dilihat di tautan ini.

3. Nilai Jual Kembali Mobil Ini Hanya Turun 4 Persen

Photo :
  • rushlane

Harga jual kembali mobil umumnya turun 10-15 persen saat baru keluar dari diler. Namun, yang satu ini cuma 4 persen meski sudah dipakai lama. Apa mobil yang dimaksud? Jawabannya ada di tautan ini.

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya