Mobil Murah Mau Ganti Audio Keren, Berapa Bujetnya?

Ilustrasi audio mobil
Sumber :
  • Autocity
VIVA.co.id
Wapres Imbau Produsen Otomotif Manfaatkan Tax Amnesty
- Mobil murah ramah lingkungan atau
Low Cost Green Car
JK Bangga Penjualan Mobil Capai Satu Juta Unit per Tahun
(LCGC) menjadi pilihan alternatif terlebih bagi mereka yang memiliki dana pas-pasan. Tak heran, dengan harga di bawah Rp120 juta, dalam dua tahun terakhir ini mobil LCGC semakin menjamur.
Tips Sukses Bisnis Pencucian Mobil dan Motor

Namun meski disebut mobil murah, tidak sedikit para pemiliki mobil ingin memberikan kesan ciamik terutama pada bagian kabin. Terlebih pada sistem hiburan seperti audio.


Lantas berapa bujet yang harus dikeluarkan si empunya, agar sebuah LCGC  memiliki audio keren namun masih terjangkau?


Head of Promotion PT Gema Suara Adhitama (Pionner Indonesia), Max Adam Kamil menyatakan, untuk merombak tersebut harga yang bisa dikeluarkan antara Rp4-5 jutaa.


Menurut Adam, untuk saat ini pemilik LCGC memang tak perlu khawatir tentang harga audio, sebab sejumlah brand juga telah memberikan harga yang kompetitif dengan kualitas mumpuni.


"Untuk mengganti
head
unit mobil murah bisa saja menggunakan double DIN DVD seperti Pionner AVH-175DVD, itu kompetitif harganya," ungkap Adam saat ditemui di acara saat media gathering bersama jajaran mobil Pioneer Red Squad di BSD City, Tangerang, Selasa malam, 15 September 2015.


Sementara untuk tipe amplifier yang cocok, kata Adam, bisa menggunakan Pionner GM-D1004. Model yang satu ini memang bentuknya hanya sebesar
power bank
besar dan itu dkatakanya cukup rekomen.


Adam juga menuturkan, budget merombak sistem audio pada mobil murah dengan kualitas ciamik dan harga kompetitif setidaknya konsumen bisa memilih dengan sistem paketan ditambah penggantian pada
subwoofer, speaker
dan amplifier.

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya