Tutup Debat Perdana, Jokowi: Kami Tak Punya Potongan Diktator

Moderator Ira Koesno (kanan) menunjukkan undian pertanyaan yang diambil pasangan capres-cawapres nomor urut 01 Joko Widodo (kiri) dan Ma'ruf Amin dalam Debat Pertama Capres & Cawapres 2019, di Hotel Bidakara, Jakarta, Kamis, 17 Januari 2019.
Sumber :
  • ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan

VIVA – Menutup sesi debat perdana Pilpres 2019 bertemakan Hukum dan Hak Asasi Manusia, calon presiden nomor urut 01 Jokowi menegaskan diri bersama pasangannya Ma'ruf Amin tidak memiliki rekam jejak yang suram.

Jusuf Kalla Nilai Pertemuan Jokowi-Prabowo Damaikan Politik Bangsa

Jokowi menegaskan, sudah paham atas permasalahan bangsa ini dan menyatakan tak memiliki watak kepemimpinan otoriter.

"Kami tidak punya potongan diktator atau otoriter, kami tak punya rekam jejak melanggar HAM, kami tak punya rekam jejak lakukan kekerasan," kata Jokowi menutup sesi debat di Jakarta, Kamis 17 Januari 2019.

#03PersatuanIndonesia Sinyal Baik Pertemuan Jokowi-Prabowo

Jokowi juga mengatakan, bersih dari masa lalu terkait korupsi. Ia siap mempertaruhkan jabatan dan reputasinya dalam perkataannya itu.

"Kami akan gunakan semua kemampuan yang kami miliki untuk perbaikan bangsa ini," kata dia. 

Usai Putusan MK, Jokowi Beri Pidato di Kediaman Ma'ruf Amin
Sidang gugatan sejumlah calon legislatif Partai Gerindra.

Ajukan Saksi Tambahan, Putusan Gugatan Mulan Jameela Cs Ditunda

Mulan Jameela dan beberapa caleg menggugat Partai Gerindra.

img_title
VIVA.co.id
12 Agustus 2019