Jejak KRI Nanggala 402, Penembak Brigjen Danny, Hingga Babi Ngepet

VIVA Militer: KRI Nanggala 402
Sumber :

VIVA – Insiden tenggelamnya kapal selam KRI Nanggala 402 bersama 53 krunya di perairan Bali membawa duka bagi rakyat Indonesia. Berita-berita di balik peristiwa nahas itu pun masih menjadi perhatian masyarakat Indonesia.

Seperti cerita Kapolres Metro Jakarta Utara, Kombes Guruh Arif Darwaman tentang seorang sahabatnya yang ternyata salah satu korban tenggelamnya KRI Nanggala 402, yaitu Komandan Satuan Kapal Selam TNI AL Kolonel Laut (P), Harry Setyawan. Selain itu cerita tentang pejabat RI yang pernah ikut menyelam di KRI Nanggala 402.

Berita lainnya soal penangkapan seekor babi yang diduga babi jadi-jadian alias babi ngepet di Depok, Jawa Barat. Simak 5 berita terpopuler di kanal VIVA News sepanjang Selasa 27 April 2021.

1. Cerita Kombes Guruh soal Komandan Kapal Selam Kolonel Harry Setyawan

Photo :
  • VIVA / Andrew Tito (Jakarta)

Salah seorang sahabat Kapolres Metro Jakarta Utara, Kombes Guruh Arif Darwaman ternyata Komandan Satuan Kapal Selam TNI AL Kolonel Laut (P) Harry Setyawan, yang menjadi salah satu korban hilang dalam tenggelamnya KRI Nanggala 402 di perairan Bali. Baca selengkapnya di sini. 

2. UAS Ajak Patungan Beli Kapal Selam Pengganti KRI Nanggala 402

Photo :
  • VIVA/Muhamad Solihin
Terpopuler: Pastor Muda Lulus Seleksi Perwira Polri, Wasiat Penting Habib Hasan sebelum Wafat

Ulama kondang Ustaz Abdul Somad (UAS) mengunggah sebuah informasi dari salah satu masjid di Yogyakarta yang mengagas pembelian kapal selam baru. Ini dilakukan setelah adanya tragedi kapal selam KRI Nanggala 402 yang tenggelam di perairan Bali beberapa hari lalu. Baca selengkapnya di sini. 

3. Geger, Warga Sawangan Depok Tangkap Babi Ngepet

Terpopuler: 21 Tim Peserta Piala Dunia Antarklub 2025, GOR Milik Mantan Mertua Kurnia Meiga

Photo :
  • Zahrul Darmawan/VIVA.

Warga Kelurahan Bedahan, Kecamatan Sawangan, Depok, Jawa Barat, digemparkan dengan penangkapan seekor babi yang diduga babi jadi-jadian alias babi ngepet. Baca selengkapnya di sini.

Terpopuler: Menu Takjil di Masjidil Haram Hingga Kota dengan Waktu Puasa Terpendek di Dunia

4. Jejak Pejabat RI yang Pernah Ikut Menyelam di KRI Nanggala 402

Photo :
  • twitter @UN_Armida

Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto pada Minggu 25 April 2021 menyatakan KRI Nanggala 402 tenggelam di perairan Bali. Kapal Selam pemukul tersebut sebelumnya sempat dinyatakan hilang sejak Rabu 21 April 2021. Baca selengkapnya di sini. 

5. Bobby DPR: OPM Penembak Brigjen Danny Punya Skil di Atas Rata-rata

Photo :
  • Rusdi Muslim/tvOne Tangerang

Anggota Komisi I DPR Bobby Adhityo Rizaldi mengatakan mendukung langkah TNI-Polri menumpas keberadaan kelompok kriminal bersenjata (KKB) atau OPM di Papua. Baru-baru ini, KKB menembak mati Kepala Badan Intelijen Daerah (Kabinda) Papua Brigadir Jenderal I Gusti Putu Danny Nugraha Karya. Baca selengkapnya di sini. 

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya