Seribu Angkot untuk Jokowi Sampai Film Korea Pemantik Gairah

Presiden Joko Widodo
Sumber :
  • ANTARA FOTO/Wahyu Putro A

VIVA – Sejumlah berita menjadi pembicaraan di berbagai linimasa. Di portal VIVA, ada isu yang sepanjang Rabu 19 September 2018 terus dibahas dan menarik perhatian banyak pembaca.

Enak Bener! Jarang Main tapi Tiba-tiba Juara di Al Hilal, Neymar: Kayak Zaman Sekolahan

Dari politik, Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo, kembali jadi pembicaraan. Ada dukungan unik yang diberikan oleh para sopir angkot di Medan.

Mereka menyulap angkotnya menjadi kendaraan yang dipenuhi dengan berbagai atribut terkait Jokowi.

5 Pesepakbola dengan Follower Instagram Terbanyak di Dunia, Messi dan Ronaldo Nomor Berapa?

Isu yang tak kalah menarik adalah film Korea berkategori 18+ yang layak Anda tonton. Film ini dijamin pas untuk para pasangan suami istri untuk mengusir kebosanan dan mengobarkan kembali gairah asmara.

Masih ada beberapa berita lain yang menjadi pembicaraan di VIVA. Contohnya, Neymar yang jadi biang kerok kekalahan Paris Saint-Germain dari Liverpool.

Neymar Sumbang Rp2,5 Miliar untuk Dani Alves di Tengah Kasus Pelecehan Seksual

Menariknya, sejak awal Neymar memang sengaja untuk dijadikan target utama oleh Liverpool saat duel di Liga Champions.

Dan, kami merangkum lima berita yang jadi pembicaraan sepanjang Rabu 19 September 2018, lewat VIVA Round Up berikut ini:

1. Seribu Angkot untuk Jokowi

Deklarasi 1000 Supir Angkot di Medan Mendukung Jokowi di Pilpres 2019.

Sebanyak 1.000 sopir angkutan kota di Medan dan Kabupaten Deli Serdang menyatakan dukungannya untuk Joko Widodo dalam persaingan Pilpres 2019.

Secara resmi, mereka mendeklarasikan dukungannya dengan menggelar konvoi, mengendarai armada mereka yang dimulai dari titik nol Medan, Lapangan Merdeka menuju Lapangan Garuda Tanjung Morawa, Deli Serdang.

Ada beberapa mantan pemain PSMS Medan pula yang terlibat dalam konvoi ini. Simak kisah selengkapnya di sini.

2. 5 Film Korea 18+ Terbaik, Bikin Gairah Meletup-letup

Anda pasangan yang sedang bosan dan tak temukan gairah? Coba tonton dulu lima film Korea dengan kategori 18+ ini.

Tak ada salahnya menonton film panas untuk membuat gairah Anda meletup kembali.

Jika Anda mau tahu daftar filmnya, klik saja tautan ini.

3. Saingan Baru Vario

Aprilia SR 125.

Varian skutik makin kaya. Vario diketahui masih jadi motor favorit untuk skutik kelas 150 cc. Namun, Vario kini tak sendiri.

Ada pesaing baru untuk Vario. Pesaing baru Vario dikeluarkan oleh Aprilia, SR150.

Dengan kapasitas mesin yang sama, motor ini bisa menghasilkan tenaga 10 daya kuda dengan torsi 10,9 Newton Meter. Klik di sini untuk kisah selengkapnya.

4. Neymar Biang Kerok PSG

Striker PSG, Neymar

Kekalahan Paris Saint-Germain dari Liverpool, disebut media-media Eropa merupakan kesalahan dari Neymar.

Media Prancis khususnya, menyebut Neymar sebagai biang kerok kekalahan PSG. Performanya yang terlihat malas dalam bertahan membuat Neymar jadi sasaran kritik.

Menariknya, manajer Liverpool, Juergen Klopp, memang sudah menargetkan Neymar sejak awal untuk dieksploitasi. Simak kisah selengkapnya di sini.

5. Paket Misterius Mulai Datang ke Jakarta

Kadiv Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Raden Prabowo Argo Yuwono

Kasus paket misterius yang menghebohkan Yogyakarta mulai merambah ke Jakarta. Ada beberapa paket mencurigakan dari China, yang dikirimkan ke beberapa orang di Ibukota.

Aliran paket ini pun diselidiki oleh polisi, dengan membentuk tim khusus.

Tim tersebut berkoordinasi dengan pemilik jasa pengiriman dan warga yang menerima paket itu. Baca selengkapnya di sini.

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya