Surat Suara Hilang, Prabowo Unggul Sementara hingga Besar Hati PSI

Prabowo Subianto (kedua kanan) dan Dahnil Anzar Simanjuntak (tengah) saat kampanye Pemilu Presiden 2019.
Sumber :
  • ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan

VIVA – Usai pesta demokrasi pada Rabu, 17 April 2019, banyak isu seputar pileg dan pilpres di Indonesia yang menjadi sorotan pembaca VIVA. Inilah deretan berita terpopuler sebagaimana tersaji dalam Round Up, Kamis, 18 April 2019.

PAN ke PPP: Akui Dulu Prabowo-Gibran Menang Pilpres Jika Mau Gabung Koalisi

1. KPU Tegaskan Keunggulan Prabowo pada Web Pemilu Hanya Sementara

Komisioner Bawaslu Muhammad Afifudin (kanan) bersama Komisioner KPU Hasyim Asyari (tengah) dan Viryan Azis (kiri) menjawab pertanyaan dari wartawan terkait dugaan surat suara tercoblos di Malaysia di media center Bawaslu RI, JakartaKomisi Pemilihan Umum (KPU) menegaskan bahwa keunggulan perolehan suara Prabowo Subianto-Sandiaga Uno berdasarkan data yang diunggah di laman atau web Pemilu2019.kpu.go.id bersifat sementara alias belum final. Apa alasannya? Baca selengkapnya.

Hubungan Prabowo dan Raja Yordania Jadi Kunci RI Sukses Antar Bantuan via Airdrop ke Gaza

2. Ribuan Surat Suara Pilpres Hilang di Banyuasin

KPU Sumatera Selatan menyatakan ribuan lembar surat hilang di Kabupaten Banyuasin dalam konferensi pers di Palembang, Rabu, 17 April 2019.

Jokowi Bertemu Tim Cook Hari Ini, Menperin: Ada Kebijakan yang Kita Keluarkan untuk Apple

Pemungutan suara untuk pemilu presiden di beberapa TPS di Kelurahan Kenten, Kecamatan Talang Kelapa, Kabupaten Banyuasin, Sumatera Selatan, tidak dapat terlaksana sesuai tahapan. Itu karena 1.364 lembar surat suara yang disimpan di lima kotak suara dinyatakan hilang. Baca selengkapnya.

3. Menangkan Jokowi, Sejumlah Lembaga Survei Dilaporkan ke Bareskrim

Kuasa hukum KAMAKH, Pitra Romadoni laporkan enam lembaga survei.

Sejumlah lembaga survei dilaporkan ke Bareskrim Polri karena mengumumkan hasil hitung cepat atau quick count Pilpres 2019. Lembaga survei ini dipolisikan terkait dugaan tindak pidana kebohongan publik dan melanggar Pasal 22 Undang-Undang Informasi dan Transaksi Elektronik (ITE). Baca selengkapnya. 

4. Besar Hati pada Kekalahan, PSI Banjir Pujian Warganet dengan #ProudPSI

Pesta demokrasi memilih presiden-wakil presiden dan wakil rakyat di Indonesia telah usai dilaksanakan pada Rabu, 17 April 2019. Sebagai salah satu partai peserta Pemilu, Partai Solidaritas Indonesia (PSI) rupanya harus berbesar hati lantaran tidak cukup memperoleh suara yang mengantarkan mereka menduduki kursi DPR RI. Baca selengkapnya. 

5. Bintang Film Porno Ini Siarkan Langsung Proses Kelahiran Bayinya

Sola Ai mantan bintang film pornoMeski namanya tak mudah diingat, bagi penggemar film dewasa pasti mengetahui sosok Sola Ai. Wanita ini mendapat banyak perhatian sepanjang kariernya, yang dimulai sejak beberapa tahun lalu sebagai artis video dewasa sebelum akhirnya mengubah imagenya. Baca selengkapnya.

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya